Cave

October 24, 2012

Cave

Lihat halaman gua.
October 22, 2012

Sink; Sinkhole

Glossary of Karst and Cave Terms. Sebuah titik atau tempat dimana sungai permukaan menghilang atau masuk ke bawah tanah. Air terserap ke lubang atau pori-pori batuan tanah, dimana manusia tidak bisa masuk, atau mungkin air mengalir ke dalam gua horisontal atau ke poros yang vertikal, fenomena ini juga biasa disebut sinkhole. Aliran air ada yang...
October 22, 2012

Dolina

Peraturan Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Nomor 17 Tahun 2012 tentang Penetapan Kawasan Bentang Alam Karst, Dolina adalah lekukan tertutup di permukaan akibat proses pelarutan dan peruntuhan yang memiliki ukuran bervariasi dengan kedalaman antara 2 sampai 100 meter dan diameter antara 10 sampai dengan 1.000 meter. Dolina atau susupan yaitu depresi tertutup hasil pelarutan...
October 22, 2012

Dolomite

Pertama kali batuan dolomit di dipaparkan oleh mineralogis Perancis bernama Deodat de Dolomieu pada tahun 1791 di daerah Southern Alps di tempat terdapatnya. Kini pegunungan tersebut disebut dolomit. Dolomite merupakan mineral yang mempunyai komposisi kalsium magnesium karbonat dengan rumusan kimia CaMg(CO3)2 disebabkan proses leaching atau peresapan unsur magnesium dari air laut ke dalam batu gamping. Proses berubahnya mineral mejadi...
October 22, 2012

Dinaric Karst

Glossary of Karst and Cave Terms, Dinaric Karst adalah hamparan lanskap karst luas yang membentang dari Italia, di seluruh wilayah selatan Slovenia dan Kroasia, ke bagian selatan-barat Bosnia dan di Montenegro, pada akhirnya memperluas ke Albania dan Yunani.  
October 21, 2012

Caving

Sebuah kegiatan penelusuran atau menjelajah gua. Sinonim: (Inggris.) potholing; spelunking
October 21, 2012

Speleologi

Speleologi berasal dari bahasa Yunani, yaitu spelaion yang berarti gua dan logos yang berarti ilmu. Menurut Ford T.D dan Cullingford C.H.D (1976) Speleologi adalah studi ilmiah mengenai gua, di mana semua disiplin ilmu dari semua aspek yang berlaku untuk gua serta isinya. Sebuah cabang ilmu pengetahuan yang berhubungan dengan studi dan eksplorasi gua bawah tanah....
October 21, 2012

Penelusur Gua

Seseorang yang mengeksplorasi gua dengan cara yang aman sambil menunjukkan rasa hormat terhadap gua (semua aspek gua) dan lingkungannya serta penelusur lain. Sebuah istilah untuk orang yang terlibat dalam hobi eksplorasi gua.
October 21, 2012

Karst

Istilah karst berawal dari karra/garra (bahasa Slovenia) kemudian mengalami evolusi menjadi kars/kras yang mempunyai makna daerah berbatu, daerah tanpa air (tandus). Istilah ini juga menunjuk suatu daerah di perbatasan Slovenia – Italia, tepatnya distrik timur dari Trieste (Italia) yaitu Dinaric Karst. Menurut Ford & William (2007), karst merupakan daerah yang memiliki bentang alam dan pola hidrologi khusus yang...
October 21, 2012

Gua

Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI Online) gua merupakan liang (lubang) besar (pada kaki gunung dsb). Menurut Mc. Clurg gua berarti ruangan alamiah di dalam bumi, yang biasanya terdiri dari ruangan – ruangan dan lorong. Thornbury (1954) menyatakan gua adalah lubang alam yang kosong, bentuknya bisasederhana, bisa bercabang, dapat vertikal maupun horisontal dan dapat memiliki satu tingkat...
1 20 21 22