Chilopoda

Scutigeridae sp., biota dari kelas Chilopoda atau bangsa lipan (Foto: Cahyo Rahmadi, http://cavefauna.wordpress.com/2008/06/05/scutigeridae-sp/)

Chilopoda adalah Kelas dari anggota hewan tak bertulang belakang yang termasuk dalam filum Artropoda, Subfilum Myriapoda. Kelas Chilopoda merupakan bangsa lipan yang berbadan panjang dan pipih dengan bagian badan terdiri dari kepala dan batang badan. Jumlah ruas pada batang badan bervariasi tergantung pada ordo masing-masing, jumlah ruas bisa mencapai 190 ruas.

Pada kepala terdapat antena yang beruas banyak sedangkan di batang badan terdapat sepasang kaki pada tiap ruasnya. Pada bagian akhir batang badan biasanya terdapat sepasang organ modifikasi dari kaki yang berfungsi untuk perlindungan diri yaitu sting organ. Jumlah pasang kaki dapat digunakan sebagai pembeda pada tiap ordo. (http://cavefauna.wordpress.com/taxonomy/chilopoda/, diakses 10 Agustus 2013).

Klasifikasi
Kerajaan : Animalia
Filum : Artropoda
Upafilum : Myriapoda
Kelas : Chilopoda (Latreille, 1817)

Arsip

Gua Bokimoruru
Gua Bokimoruru di Pulau Halmahera Tercemar Akibat Sedimentasi Pembukaan Lahan Pertambangan
September 9, 2023
PERAYAAN HARI KEMERDEKAAN DAN FESTIVAL KARST KLAPANUNGGAL (16-17 Agustus 2023)
August 18, 2023
Membangkitkan Kesadaran Publik dalam Gerakan Kendeng Melalui Speleologi
June 19, 2022
SpeleoTalks #11
Ringkasan SpeleoTalks Seri 11: Peta Jalan Speleologi di Indonesia
February 21, 2022
Agenda SpeleoTalks seri 11: Peta Jalan Speleologi di Indonesia
February 17, 2022

Arsip

Glossary

Related Posts